Minggu, 20 November 2011

5 fakta unik tentang tertawa

hey kalian pasti sering tertawa kan? tertawa bukan hala yang asing bagi kita karena mungkin setiap hari mengalami hal itu. nah sekarang saya akan menguak fakta di balik tertawa :) simak ya guys :D

1. tertawa itu baik untuk kesehatan mental kita lohh. Tertawa dapat melepaskan hormon endorfin yang akan membuat anda merasa baik. Endorfin memberikan rasa damai dan mengurangi kecemasan.

2.Tertawa sama seperti berolahraga. Ketika anda tertawa, otot-otot wajah anda akan meregang, meningkatkan denyut nadi anda seperti sedang berolahraga dan juga memperlancar distribusi oksigen ke seluruh tubuh.

3.Tertawa mengaktifkan berbagai bagian di otak. Bagian otak yang bereaksi terhadap lelucon adalah medial ventral pefrontal cortex, dimana bagian ini turut berperan dalam perkembangan kognitif, kepribadian dan emosi.


4. Anak yang memiliki selera humor yang baik memiliki kemampuan beradaptasi yang baik dengan teman-teman sebayanya.

5.Lelucon membantu anak mengenal berbagai hal seperti hubungan sebab-akibat, perbendaharaan kata yang baru, etika sosial , dan lain-lain.

nah sekarang udah pada tau kan fakta dan manfaat tertawa bagi kita, maka tertawalah :D
jangan galau lagi guysss :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar